Data Pengamatan | ||||
Pengamatan tentang pencemaran air | ||||
NO | Perlakuan | Pengamatan | ||
5' | 10' | 15' | ||
1 | Ikan dalam air bersih | sehat | sehat | sehat |
2 | Ikan dalam air sabun | 1-3 menit = ikan kejang dan menge-luarkan lendir | M | M |
A | A | |||
T | T | |||
4 menit = ikan mati | I | I | ||
3 | Ikan dalam air detergent | 1-2 menit = ikan kejang, mengeluar-kan lendir dan ingsang memerah | M | M |
A | A | |||
T | T | |||
I | I | |||
3 menit = ikan mati | ||||
4 | Ikan dalam air baygon | sehat | sehat | sehat |
Senin, 21 Desember 2009
data pengamatan
Pembahasan :
1. Air bersih
Ikan dapat bertahan hidup karena air belum mengalami pencemaran.
2. Air sabun
Merupakan tercepat ke-2 setelah detergen (pencemaran terburuk ke-2),
terbukti dengan percobaan ikan.
3. Air detergent
Lebih cepat membuat ikan mati karena bersifat panas.
· 1-2 menit = ikan mengalami kontrasi, mulai dari kejang,
berenang miring dan ingsang berwarna merah tua.
· 2-3 menit = ikan mati.
Detergen terbukti merupakan zat pencemar air terbesar, terbukti dengan percobaan ikan.
4. Air baygon
· Pada percobaan ikan di dalam air baygon, ikan dapat bertahan sampai menit ke-22 lalu mati.
Ikan dapat bertahan karena baygon tidak dapat secara langsung tercampur dengan air bersih,
melainkan kandungan minyak (baygon) berada di lapisan atas pada air,
sehingga ikan tidak secara langsung terkontaminasi oleh zat beracun pada baygon.
· 16-17 menit, ikan mengalami kontraksi, yaitu : kejang, ingsang memerah dan
berenag miring ke atas permukaan air.
· 20-22 menit, ikan mati karena telah terkontaminasi oleh zat pencemar pada baygon.
lingkungan rusak
Lingkungan semakin rusak, karena ulah manusia
Menurut pendapat saya lingkungan rusak karena ulah manusia itu memang betul, karena sebagian besar manusia mau memakai sumber daya alam tetapi tidak mau merawatnya. Akibatnya suhu bumi menjadi naik dan sangat memengaruhi iklim global yang kondisinya semakin tidak menentu. Musim kemarau melebihi batas waktu dan waktu untuk musim penghujan sangatlah sedikit.
Langkah-langkah untuk merawat lingkungan:
1. Menanam tanaman atau pohon (bila lahan memadai)
2. Mengurangi penggunaan tas plastik
3. Membuang sampah pada tempatnya
4. Memanfaatkan barang bekas menjadi barang baru yang berguna
5. Membersihkan lingkungan